About us
Perusahaan yang berdiri di awal tahun 2022, bergerak sebagai spesialis di bidang confectionery dan bakery, menyediakan bahan tambahan kualitas terbaik dari Jerman dan beberapa negara lainnya dan sudah melayani top market leaders di bidang confectionery.